Selasa, 06 November 2012

FUTSAL

FUTSAL adalah permainan sepak bola yang dimainkan oleh dua tim, yang masing-masing beranggotakan lima orang.Banyak orang yang menggemarin permainan ini,begitu juga dengan saya.Saya mulai menggemari  futsal sejak 2010 ketika saya mulai kuliah di Gunadarma.Dulunya saya paling senang bermain sepak bol,tapi sejak saya kuliah di Gunadarma saya lebih senang bermain futsal.Setiap satu minggu sekali saya dan teman-teman sekelas bermain futsal,kadang-kadang sparing lawan kelas lain.
Permainan Futsal sangat terkenal dikalangan mahasiswa Gunadarma,apalagi sering diadakan turnamen/cup se Gunadarma Depok.Waktu itu kelas 3Eb11 ikut serta dalam pertandingan itu,dimana 3eb11 pada waktu itu kalah dalam penyisihan grup.Kelas-kelas yang berada satu grup dengan 3eb11 adala:3Eb12,2Ak8,daEa4.Kami menyadari bahwa kekalahan itu bukanlah akhir dari kegagalan,tetapi kekalahan itu menjadi pelajaran untuk bisah meraih kemenagan-kemenangan yang 3eb11 ingginkan.Dan juga kekalahan itu bisa membuat kekompakan 3eb11 menjadi menyatu.
Saya dan teman-teman inggin memajukan permainan futsal 3eb11,dan juga Universitas Gunadarma.Sebentar lagi akan diadakan FE CAP Se Gunadarma,saya dan teman-teman inggin memulai kompetisi ini dengan baik dan berharap akan jadi juara.Dan kami juga berharap agar tim 3eb11 dapat menjadi contoh bagi tim-tim lain karena kekompakan dan sportipitas kami.Maju 3eb11 jadilah sang juara di Turnamen FE CAP Se Gunadarma.

Sumber:
Rahman Elieser Batuara